Bagi yang berencana untuk menikah, membuat surat undangan merupakan hal yang wajib, Tujuannya untuk memberitahu para tamu tentang tempat dan waktu berlangsungnya acara bahagia.
Mengingat biaya pernikahan tidak sedikit, Anda sendiri perlu lebih selektif memilih surat undangan pernikahan guna menekan pengeluaran. Daripada harus menyuruh orang lain membuat desain surat undangan, apa salahnya membuat sendiri.
Sekarang ini banyak situs-situs khusus untuk membuat undangan. Jadi. Anda hanya tinggal menginput nama, waktu, tanggal serta tempat menikah, kemudian akan tampil beberapa rekomendasi desain undangan pernikahan.
Berikut daftar situs pembuat undangan pernikahan gratis yang bisa dicoba. Tidak dipungut biaya alias gratis.
1. www.downloadandprint.com
2. www.clementinecreative.co.za
3. printableinvitationkits.com
4. www.wantthatwedding.co.uk
5. www.elli.com
6. mountainmodernlife.com
7. www.greetingsisland.com
8. www.cardsandpockets.com
9. www.weddingchicks.com
10. www.loveandlavender.com
Itulah beberapa website untuk membuat desain undangan pernikahan on line gratis. Selamat berdiskusi dengan pasangan Anda!